Program Kerja Wakasek Kurikulum SMA Terbaru Tahun 2024

Kherysuryawan.id - Contoh Program Kerja Wakasek Kurikulum Untuk Jenjang SMA Versi MS Word.
Program kerja merupakan sebuah rencana yang sangat penting untuk di buat oleh setiap pemegang jabatan atau pun tugas tambahan. Salah satunya adalah dalam melakukan pekerjaan sebagai wakil kepala sekolah maka harus bisa membuat sebuah program kerja yang nantinya dapat menjadi sebuah target yang akan di capai.



Apabila anda merupakan salah seorang yang di beri tugas tambahan sebagai wakil kepala sekolah khususnya pada jenjang SMA maka melalui postingan ini saya akan memberikan sebuah contoh program kerja terbaru yang di peruntukkan bagi seorang wakil kepala sekolah khususnya wakasek kurikulum pada jenjang sekolah menengah atas.

Pada jenjang SMA ada 3 jenis wakil kepala sekolah yang dapat di buat jika jumlah rombel serta jumlah peserta didik yang ada pada sekolah tersebut dapat memenuhi kriteria, yang mana salah satu diantaranya adalah wakasek kurikulum.
Sebagai seorang wakasek kurikulum, maka banyak tugas yang harus dapat di kerjakan, selain sebagai pembantu kepala sekolah dalam hal manajerial maka wakasek kurikulum juga memiliki peranan yang sangat penting dalam hal kelancaran pelaksanaan pembelajaran di sekolah.

Salah satu pekerjaan seorang wakasek kurikulum yaitu adalah membuat rancangan jadwal pelajaran yang menjadi kunci kelancaran proses pembelajaran di disuatu sekolah. Selain membuat jadwal pelajaran wakasek kurikulum juga masih memiliki pekerjaan lainnya yang juga penting untuk di rencanakan olehnya itu maka sebagai seorang wakasek khususnya wakil kepala sekolah bagian kurikulum maka harus dapat membuat sebuah program kerja.

Tugas sebagai kepala sekolah dan wakil kepala sekolah tentunya masing-masing memiliki tugas dan tanggung jawab yang berbeda-beda. Artinya bahwa sebagai seorang kepala sekolah dan wakil kepala sekolah maka harus dapat membuat program kerja dan rencana kerja yang akan di lakukan selama memegang tugas/jabatan tersebut.

Seperti yang kita ketahui pula bahwa seorang wakil kepala sekolah itu memiliki jam yang setara dengan guru yang mengajar sebanyak 12 jam dalam perminggunya sehingga jabatan sebagai wakil kepala sekolah sangat membantu guru yang memgang tugas tambahan tersebut khususnya dalam melengkapi jumlah jam mengajar seorang pegawai negeri sipil yang wajib mengajar selama 24 jam dalam 1 minggu.

Jika anda adalah seorang yang di beri mandat dan wewenang untuk memegang tugas tambahan sebagai wakil kepala sekolah, khususnya wakasek bagian kurikulum pada jenjang SMA dan belum memiliki program kerja wakasek kurikulum maka melalui postingan ini saya akan memberikannya secara gratis.

Program kerja wakasek bagian kurikulum jenjang SMA yang akan saya bagikan ini sudah merupakan program kerja versi terbaru sehingga anda dapat menjadikannya sebagai bahan referensi sehingga anda dapat menyesuaikannya dengan keadaan di sekolah anda masing-masing.
Baiklah bagi anda yang membutuhkan file program kerja wakil kepala sekolah seperti pada tampilan di atas, maka saya akan memberikan link downloadnya di bawah ini :

  • Program kerja Wakasek jenjang SMA (disini)

Seluruh file program kerja wakil kepala sekolah bagian kurikulum yang telah saya bagikan tersebut diatas dapat anda miliki secara gratis dan dapat anda edit untuk di sesuaikan dengan kebutuhan di sekolah masing-masing.

Semoga melalui postingan ini apa yang telah saya bagikan dapat senantiasa bermanfaat bagi anda yang sedang membutuhkannya khususnya bagi anda yang saat ini sedang membutuhkan program kerja sebagai wakil kepala sekolah bagian kurikulum di jenjang SMA.

Demikianlah postingan yang dapat saya bagikan pada kesempatan kali ini, semoga bermanfaat dan apabila ada hal-hal yang ingin anda sampaikan tentang postingan yang saya buat ini kiranya dapat memberikan masukan atau tanggapan yang positif melalui kolom komentar yang tersedia.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel