Modul Ajar IPS Kelas 7 Semester 1&2 Kurikulum Merdeka

Kherysuryawan.id – Download Modul Ajar IPS Kelas 7 Semester 1 dan semester 2 kurikulum merdeka.

Halo Bapak/Ibu Guru, Apakah anda sedang membutuhkan modul ajar untuk mata pelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) jenjang SMP ? Jika anda membutuhkannya, maka di postingan ini anda bisa memiliki filenya secara gratis.

 


Seperti kita ketahui bersama bahwa saat ini kurikulum untuk sekolah sudah memasuki kurikulum baru yakni di beri nama dengan kurikulum merdeka. Sudah banyak sekolah yang menerapkan kurikulum merdeka mulai dari sekolah SD, SMP, SMA hingga SMK. Meskipun kurikulum merdeka merupakan sebuah pilihan bagi setiap sekolah namun kedepannya kurikulum baru ini akan di laksanakan oleh semua sekolah di indonesia.


Bagi bapak/ibu guru yang di sekolahnya sudah menggunakan kurikulum merdeka dan sedang membutuhkan referensi untuk bisa memiliki modul ajar IPS kelas 7 maka melalui postingan ini admin akan mencoba untuk membagikan beberapa file tentang modul ajar IPS yang dapat dimiliki secara gratis.

 

Jika anda yang saat ini merupakan seorang guru IPS dan mengajar di kelas 7 SMP namun anda belum memiliki modul ajar IPS kelas 7 maka disini admin akan mencoba berbagi file modul ajar secara gratis yang mungkin dapat menjadi referensi bagi bapak dan ibu guru yang ingin menyiapkan modul ajar/RPP pada pembelajaran di kurikulum merdeka ini.

 

Saat ini bapak/ibu guru tidak perlu lagi susah-susah untuk membuat modul ajar sebab sudah dapat langsung menggunakan modul ajar ini untuk kebutuhan dalam mengajar ataupun sebagai kelengkapan administrasi sebagai seorang guru. Meskipun demikian, untuk bisa menggunakannya sebagai kebutuhan pribadi maka bapak/ibu guru bisa mengedit dan menyesuaikannya dengan keadaan yang ada di daerah/sekolah masing-masing.

 

Bapak/ibu guru dapat pula menjadikan RPP/Modul ajar IPS kelas 7 SMP ini sebagai contoh atau referensi sehingga kedepannya bapak ibu bisa mengembangkannya sendiri untuk bisa menjadi lebih baik dan lebih sesuai dengan kebutuhan masing-masing.

 

Sebagai informasi pula bahwa Modul ajar untuk jenjang SMP masuk sebagai salah satu perangkat ajar Fase D. File modul ajar IPS kelas 7 SMP yang akan admin bagikan pada postingan ini tersimpan dalam format PDF, namun jika bapak/ibu ingin memiliki dan menjadikannya kedalam format word maka dapat langsung melakukan konversi sesuai kebutuhan.

 

Sebelum admin membagikan file RPP/Modul ajar IPS Kelas 7 SMP maka berikut ini admin sampaikan materi yang nantinya akan di pelajari pada mata pelajaran IPS di kelas 7 SMP mulai dari semester 1 hingga semester 2.

 

MATERI IPS KELAS 7 SMP SEMESTER 1&2 KURIKULUM MERDEKA


TEMA 1 KELUARGA AWAL KEHIDUPAN

A. Keberadaan Diri dan Keluarga

B. Mengenal Lokasi Tempat Tinggal

1. Lokasi

2. Kondisi Wilayah Indonesia

3. Pemahaman Lokasi Melalui Peta

C. Sosialisasi dalam Masyarakat

1. Sejarah Lisan

2. Manusia sebagai Makhluk Sosial dan Ekonomi yang Bermoral

3. Sosialisasi

4. Nilai dan Norma

5. Interaksi Antarwilayah

D. Aktivitas Memenuhi Kebutuhan

1. Kebutuhan Hidup Manusia

 

TEMA 2 KEBERAGAMAN LINGKUNGAN SEKITAR

A. Berkenalan dengan Lingkungan Sekitar

1. Berkenalan dengan Alam

2. Berkenalan dengan Masyarakat

B. Pembiasaan Diri untuk Melestarikan Lingkungan

1. Pembiasaan Melestarikan Sumber Daya Udara

2. Pembiasaan Melestarikan Sumber Daya Air

3. Pembiasaan Melestarikan Sumber Daya Tanah

4. Aktivitas Manusia Zaman Praaksara

5. Mengenal Leluhur Bangsa Indonesia

6. Diaspora Bangsa Indonesia

C. Pembangunan Berkelanjutan dan Kelangkaan

1. Pembangunan Berkelanjutan

2. Karakteristik Pembangunan Berkelanjutan

3. Tujuan Pembangunan Berkelanjutan

4. Kelangkaan dan Kebutuhan Manusia yang Tidak Terbatas

5. Faktor yang Menyebabkan Kelangkaan

6. Dampak Ekonomi atas Kelangkaan Sumber Daya

7. Langkah Pencegahan Kelangkaan Sumber Daya

8. Masalah Pokok Ekonomi

  

TEMA 3 POTENSI EKONOMI LINGKUNGAN

A. Perubahan Potensi Sumber Daya Alam

1. Potensi Sumber Daya Alam di Indonesia

2. Penyebab Perubahan Potensi Sumber Daya Alam

B. Aktivitas Kegiatan Ekonomi

1. Aktivitas Kehidupan Masyarakat Masa Lalu

2. Kegiatan Ekonomi

3. Pelaku Ekonomi

C. Peranan Masyarakat dalam Rantai Ekonomi

1. Permintaan dan Penawaran

2. Status, Peran Sosial, Diferensiasi dan Stratifikasi Sosial

 

TEMA 4 PEMBERDAYAAN MASYARAKAT

A. Keragaman Sosial Budaya di Masyarakat

1. Pengaruh Faktor Geografis yang Memengaruhi Keragaman Budaya

2. Jenis Keragaman Budaya

B. Permasalahan Kehidupan Sosial Budaya

1. Sejarah Lokal

2. Permasalahan Sosial Budaya

C. Pemberdayaan Masyarakat

1. Uang

2. Pendapatan

3. Tabungan

4. Investasi

5. Literasi Keuangan

6. Pengelolaan Keuangan Keluarga

D. Peranan Komunitas dalam Kehidupan Masyarakat

 

Setelah memahami isi materi yang nantinya akan di pelajari pada mata pelajaran IPS di kelas 7 SMP seperti yang telah di sajikan diatas, maka kini anda bisa memiliki file modul ajar IPS Kelas 7 SMP untuk pembelajaran di semester 1 dan 2. Jika anda ingin memiliki filenya maka silahkan dapatkan filenya di bawah ini :

 

RPP/MODUL  AJAR IPS KELAS 7 SMP SEMESTER 1 & 2 KURIKULUM MERDEKA

  • Modul Ajar IPS Kelas 7 Materi 1 - ( DISINI
  • Modul Ajar IPS Kelas 7 Materi 2 - ( DISINI )
  • Modul Ajar IPS Kelas 7 Materi 3 - ( DISINI )
  • Modul Ajar IPS Kelas 7 Materi 4 - ( DISINI )
  • Modul Ajar IPS Kelas 7 Materi 5 - ( DISINI )
  • Modul Ajar IPS Kelas 7 Materi 6 - ( DISINI )
  • Modul Ajar IPS Kelas 7 Materi 7 - ( DISINI )
  • Modul Ajar IPS Kelas 7 Materi 8 - ( DISINI )
  • Modul Ajar IPS Kelas 7 Materi 9 - ( DISINI )
  • Modul Ajar IPS Kelas 7 Materi 10 - ( DISINI )
  • Modul Ajar IPS Kelas 7 Materi 11 - ( DISINI )
  • Modul Ajar IPS Kelas 7 Materi 12 - ( DISINI )
  • Modul Ajar IPS Kelas 7 Materi 13 - ( DISINI )
  • Modul Ajar IPS Kelas 7 Materi 14 - ( DISINI )  
  • Modul Ajar IPS Kelas 7 Materi 15 - ( DISINI )
  • Modul Ajar IPS Kelas 7 Materi 16 - ( DISINI )
  • Modul Ajar IPS Kelas 7 Materi 17 - ( DISINI )
  • Modul Ajar IPS Kelas 7 Materi 18 - ( DISINI )


Demikianlah informasi mengenai contoh RPP/Modul ajar untuk mata pelajaran IPS kelas 7 SMP yang bisa admin bagikan pada kesempatan kali ini, semoga bisa bermanfaat dan bisa membantu bapak/ibu guru dalam melaksanakan tugas dalam menagajar di sekolah pada pembelajaran di kurikulum merdeka.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel